Categories: Dinkes

Peningkatan Petugas Surveilans Se-Kabupaten Sanggau – Dinas Kesehatan


dinkes.sanggau.go.id – Dalam kegiatan peningkatan petugas surveilans se-Kabupaten Sanggau Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sanggau, beliau mengingatkan agar bekerja dengan hati, terutama dalam memberikan pelayanan kesehatan. Beliau menyampaikan pentingnya peranan petugas surveilans dalam pelaksanaan pelayanan kesehatan. Surveilans ibarat intel, apabila ada rumor terkait penyakit di masyakat harus segera merespon dan menyampaikan hasil pemantuan.


Adapun Hasil diperoleh :
1. Pelayanan terhadap kasus GHPR di Puskesmas harus melalui SOP (cuci luka di air mengalir, pemberian VAR).
2. Respon terhadap Kejadian Luar Biasa (KLB) harus kurang dari 24 jam.
3. Puskesmas harus meningkatkan ketepatan dan kelengkapan mingguan dan bulanan.
4. Terkait sampel campak dan AFP harus dikirimkan oleh Puskesmas minimal 1 kali/tahun setiap fasyankes apabila menemukan suspek penyakit tersebut.


Bagikan

Berita Terbaru

  • Disdikbud

Musyawarah Kerja Kepala Sekolah (MKKS) Jenjang SMP Se-Kabupaten Di SMP Negeri 2 Meliau, 25 April 2024 – DISDIKBUD

  Musyawarah Kerja Kepala Sekolah (MKKS) Jenjang SMP untuk Bulan April Tahun 2024 diselenggarakan di SMP Negeri 2 Meliau, yang belokasi di Desa Meliau Hulu Kecamatan Meliau. MKKS ini dihadiri oleh seluruh Kepala Sekolah Jenjang…

35 menit lalu
  • Laporan Hoax

[HOAKS] Surat Teguran Hak Cipta dan Lisensi oleh Wahana Music Indonesia – 25/04/2024

Penjelasan : Beredar sebuah lampiran surat yang dikirim melalui email mengatasnamakan Wahana Musik Indonesia (WAMI). Klaim dalam lampiran surat disebutkan jika pihak WAMI meminta kepada sejumlah pihak untuk melakukan pembayaran Rp750 ribu, sebagai bentuk pembayaran…

3 jam lalu
  • Laporan Hoax

[HOAKS] Uang Hilang di Rekening BRI Ternyata Digunakan untuk Serangan Bansos Terkait Pemilu – 25/04/2024

Penjelasan : Beredar sebuah video di platform TikTok yang menyebut bahwa adanya kejadian nasabah Bank Rakyat Indonesia (BRI) yang kehilangan uang merupakan efek dari pemilihan umum (pemilu) yang membutuhkan uang untuk serangan-serangan bansos dan juga…

3 jam lalu
  • Laporan Hoax

[HOAKS] Spesimen Surat Suara Bakal Calon Gubernur Jawa Timur – 25/04/2024

Penjelasan : Beredar sebuah unggahan di platform TikTok yang mengeklaim adanya spesimen surat suara kandidat bakal calon gubernur dan calon wakil gubernur Jawa Timur tahun 2024. Adapun dalam unggahan tersebut Kho?fah Indar Parawansa berpasangan bersama…

3 jam lalu