Categories: Polres Sanggau

Pesan Kapolres Sanggau agar Masyarakat Tak Terpengaruh Berita Hoaks Penculikan Anak



Polres Sanggau – Kapolres Sanggau,
AKBP Raymond Marcellino Masengi mengimbau kepada masyarakat Kabupaten Sanggau
agar tak terpengaruh dengan isu-isu atau berita hoaks terutama yang
berkaitan dengan penculikan anak.

“Khusus
di Kabupaten Sanggau tak ada yang seperti itu dan tidak pernah terjadi. Dalam
jangka waktu yang kebelakang tidak ada pernah kejadian, oleh karena itu
masyarakat Sanggau, saya harapkan tenang dan tetap positif thingking,”
katanya, Senin (24/2).

Kapolres
menambahkan, Polres Sanggau menjamin keamanan, ketertiban masyarakat.
Walaupun ada berita-berita, ada
laporan yang mengindikasikan hal tersebut, kita harapkan agar jangan bertindak
sendiri tetapi segera laporkan kepada kami.

“Kami
punya anggota Polsek, Babinkamtibmas, bahkan Polres untuk mengambil tindakan
ataupun langkah-langkah kepolisian. Sekali lagi mari kita jaga keamanan,
ketertiban Kabupaten Sanggau
,” ujar Kapolres Sanggau.

“Jagan
terpengaruh berita-berita hoaks yang tidak bertanggungjawab, dan
marilah kita semua menjadi agen-agen Kamtibmas untuk menjaga keamanan,
ketertiban Kabupaten Sanggau,”
tambahnya.


Bagikan

Berita Terbaru

  • Tribun Pontianak

Kalbar Populer Hari Ini: Puluhan Ruko Pasar Bodok Terbakar, Ketua Bawaslu Kapuas Hulu Kecelakaan

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, KALBAR - Berikut berita Kalbar Populer hari ini Minggu 28 April 2024 dimulai dari Puluhan Ruko di pasar bodok Sanggau Terbakar, Ini Kronologisnya. Kedua, Ketua Bawaslu Kapuas Hulu Alami Kecelakaan di Kabupaten Sintang. Ketiga, Kades Sepantai Kabupaten…

6 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Tinjau Lokasi Kebakaran Puluhan Ruko di Bodok, Pj Bupati Sanggau : Pemda Akan Beri Bantuan Sembako

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Penjabat Bupati Sanggau, Suherman meninjau lokasi kebakaran rumah toko di pasar Bodok Kecamatan Parindu Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, Sabtu 27 April 2024. Untuk diketahui, kebakaran yang menghanguskan puluhan Ruko itu terjadi pada…

8 jam lalu
  • Diskominfo

PJ Bupati Sanggau Tinjau Lokasi Kebaran di Pasar Sosok Kecamatan Parindu

Sanggau – Pj. Bupati Sanggau, Suherman meninjau lokasi kebakaran pasar Bodok yang terjadi pada Jumat, 26 April 2024 di Kecamatan Parindu, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, Sabtu (27/4/2024). “Saya atas nama pemerintah Kabupaten Sanggau turut prihatin…

9 jam lalu
  • Diskominfo

Pj. Bupati Sanggau Meninjau Lokasi Kebakaran di Kecamatan Parindu

//DISKOMINFO – SANGGAU// Sanggau – Penjabat (PJ) Bupati Sanggau, Suherman, S.H., M.H., meninjau lokasi kebakaran pasar Bodok yang terjadi pada Jumat, 26 April 2024 di Kecamatan Parindu, Kabupaten Sanggau. Sabtu (27/4/2024). “Saya atas nama Pemerintah…

9 jam lalu