Categories: Rsud

HUT DHARMA WANITA PEREMPUAN KE-20, RSUD M.TH.DJAMAN JUARA 1 LOMBA NASI TUMPENG


Sanggau,Peringatan Hari Ulang Tahun  ke 20 Dharma Wanita Persatuan Kabupaten Sanggau tahun 2019 berlangsung sederhana namun penuh khidmad  yang dilaksanakan Selasa 10 Desember 2019 bertempat di Gedung  Balai Betomu  Sanggau  yang dihadiri oleh Pj. Sekda Kab Sanggau Ir. Kukuh Tryatmaka MM, Ketua TPPKK Ny.Arita Apolina, Ketua GOW Ny.Yohana Kesbariah Ontot, para Kepala OPD, para Camat dan seluruh Dharma Wanita  yang berada dibawah naungan DWP Kabupaten Sanggau.

 

Untuk ikut memeriahkan acara HUT  DWP Ke-20, RSUD M.Th.Djaman berpartisipasi dalam lomba Nasi Tumpeng dan berhasil meraih juara 1 Lomba Nasi Tumpeng. RSUD M.Th.Djaman diwakili oleh ibu Erna, ibu Liantin, dan didampingi langsung oleh Ibu Sixtina Saptawati(Istri Direktur RSUD M.Th.Djaman).

 

Redaksi: Atik Nurkhasanah, SKM.,MPH


Bagikan

Berita Terbaru

  • Radar Kalbar

Pasar Bodok Terbakar – Radar Kalbar

FOTO : kebakaran yang menghanguskan sejumlah ruko di komplek pertokoan pada pasar Bodok, Kecamatan Parindu, Kabupaten Sanggau, pada Jumat tanggal 26/4/2024 [tangkapan layar]pewarta / editor : tim redaksiSANGGAU – radarkalbar.comKEBAKARAN hebat melanda komplek pertokoan pada…

3 jam lalu
  • Kalimantan Today

Giliran Partai Hanura Sanggau Buka Pendaftaran Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati – Kalimantan Today

Foto—Ketua DPC Partai Hanura, Acam KALIMANTANTODAY, SANGGAU. Setelah Partai Demokrat, PDIP, dan PAN, kini giliran Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Hanura Kabupaten Sanggau yang akan membuka pendaftaran Bakal Calon (Balon) Bupati dan Wakil Bupati Sanggau…

12 jam lalu
  • Kalimantan Today

Begini Mekanisme Bagi Anggota Dewan yang Ingin Maju di PIlkada Sanggau 2024 – Kalimantan Today

Foto—Ketua KPU Kabupaten Sanggau, Iis Supianto   KALIMANTANTODAY, SANGGAU. Tahapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Sanggau tinggal menghitung hari. Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sanggau, Iis Supianto menegaskan, pencalonan kepala daerah (Cakada) di Pemilihan…

12 jam lalu
  • Polres Sanggau

Tingkatkan Silaturahmi dan Kesadaran Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Polsek Toba Rutin Sambangi Warga

Polres Sanggau - Bripka Iskandar Bhabinkamtibmas Polsek Toba melakukan kegiatan sambang warga di Desa Bagan Asam Kecamatan Jangkang Kabupaten Sanggau. Hal ini dilakukan dalam rangka meningkatkan silaturahmi dengan masyarakat dan memberikan himbauan terkait kamtibmas.Dirinya mengungkapkan tujuan dari…

14 jam lalu