Browsing tag

Wisata

Patroli Pengawasan dan Tibum terhadap objek wisata dan aset daerah – Satuan Polisi Pamong Praja

admin | Diposting pada 26 Mei 2023 | Kamis, 25 Mei 2023 – Dalam rangka menjaga keamanan, ketertiban umum dan ketentraman masyarakat serta kepatuhan terhadap pelaksanaan Perda dan Perkada di wilayah kota sanggau, Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Sanggau melalui Bidang Penegakan Perundang-undangan Daerah kembali melakukan kegiatan patroli Pengawasan dengan sasaran Aset-aset Daerah dan Objek-objek wisata yang ada di sekitaran kota sanggau, salah satunya tempat wisata air terjun pancur aji.Kegiatan yang dilaksanakan tersebut di koordinir oleh Kepala Seksi Bina Tibum […]

Yuk…..Jangan Lupa..!! Ini Tempat Wisata Akhir Pekan di Tayan Hilir

FOTO : Taman terbuka atau galeri yang berada di Dusun Tanjung merupakan kawasan penopang Keraton Paku Negara (dok RK) Editor : Tim redaksi TAYAN HILIR – radarkalbar. com KAWASAN Keraton Paku Negara, dan area pendukung lainnya, berada di wilayah Desa Pedalaman, Tayan Hilir, Kabupaten Sanggau, Provinsi Kalimantan Barat, hanya berjarak sekitar 1 kilometer dari pertigaan Jembatan Kapuas Tayan. Itu dia bagi para Emak-emak muda dan bapak-bapak muda salah satu tempat wisata, direkomendasikan untuk anak – anak di Kecamatan Tayan Hilir […]

Sutarmidji minta ritual Narokng Padi jadi agenda wisata Singkawang

Pontianak (ANTARA) – Gubernur Kalimantan Barat Kalbar Sutarmidji meminta ritual Narokng Padi Ngabayotn Sanagari yang menjadi adat dari masyarakat Dayak Singkawang untuk dijadikan sebagai salah satu agenda wisata budaya di Singkawang. “Kegiatan budaya ini harus tetap dilestarikan, karena ini juga mampu menjadi daya tarik bagi wisatawan untuk datang ke Kota Singkawang. Sebab Kota Singkawang sudah sangat dikenal baik wisatawan domestik maupun internasional karena memiliki tempat-tempat wisata dan kebudayaan yang cukup banyak,” katanya saat menghadiri ritual Narokng Padi Ngabayotn Sanagari di […]

KADIS PORAPAR MENGHADIRI KEGIATAN SOSIALISASI PENGEMBANGAN DESA WISATA dalam rangka pengembangan Destinasi di DTW Pancur aji, Kab. Sanggau, Kalbar

DISPORAPAR Sanggau : Minggu 29 Mei 2022. Kepala Dinas, Pemuda, Olahraga, dan Pariwisata Kabupaten Sanggau L.Toto Martono S.Sos M.Si menghadiri kegiatan Sosialisasi Pengembangan Desa Wisata Dalam Rangka Pengembangan Destinasi Pariwisata di DTW Pancur Aji, Kab. Sanggau, Kalbar. Kegiatan juga dihadiri Bupati Sanggau, diwakili Asisten Bidang Perekonomian dan Pembangunan Setda Sanggau Paulus Usrin, S.Sos, M.Si yang sekaligus membuka kagiatan, Anggota DPR RI Fraksi Golkar dapil Kalbar II, Dr. Drs. Adrianus Asia Sidot, M.Si, Sekretaris Deputi Bidang Pengembangan Destinasi dan Infrastruktur, Kemenparekraf […]

Pemkab Sambas dukung pelatihan komunikasi publik bagi pelaku promosi wisata

Pontianak (ANTARA) – Pemerintah Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat terus mendukung penggiat atau pelaku industri wisata untuk mempromosikan destinasi wisata di daerah itu dan satu di antara bentuknya dengan menghadirkan pelatihan komunikasi publik. “Pelatihan komunikasi publik dalam rangka mendukung sentra wisata. Komunikasi adalah unsur dasar yang paling penting dalam dunia pariwisata. Pelayanan yang memuaskan kepada wisatawan tidak lepas dari bagaimana komunikasi dilakukan antara pemberi dan penerima jasa di lokasi wisata,” ujarnya saat dihubungi di Sambas, Selasa. Baca juga: Promosi digital dan […]

Bupati Kapuas Hulu resmikan wisata arung jeram Gurung Kepala Bauk

Kapuas Hulu (ANTARA) – Bupati Kapuas Hulu Kalimantan Barat Fransiskus Diaan meresmikan wisata arung jeram Gurung Kepala Bauk Desa Nanga Jemah Kecamatan Boyan Tanjung daerah setempat. “Wisata Gurung Kepala Bauk sangat potensial, di situ terdapat arung jeram sesungguhnya,” kata Fransiskus Diaan, di Putussibau Kapuas Hulu, Rabu. Baca juga: Wisata Bukit Semugang siap jadi tuan rumah Festival Danau Sentarum Kapuas Hulu Baca juga: Wabup Kapuas Hulu bertemu Sandiaga Uno bahas wisata Danau Sentarum Diceritakan Fransiskus, saat mengunjungi dan meresmikan langsung dirinya […]

Dewan Adat Dayak gelar agenda wisata Gawe Naik Dango Kota Singkawang 2022

Pontianak (ANTARA) – Ketua Dewan Adat Dayak (DAD) Kota Singkawang, Kalimantan Barat, Stepanus mengatakan pihaknya akan menggelar Gawe Naik Dango Kota Singkawang tahun 2022 yang menjadi salah satu agenda wisata budaya di daerah itu,  26 Mei. “Gawai Naik Dango akan kita gelar pada Kamis 26 Mei mendatang. Acara yang telah masuk dalam kalender kegiatan tahunan ini, akan menjadi satu dari sejumlah agenda kebudayaan besar di Kota Singkawang,” kata Stepanus di Singkawang, Senin. Dia menjelaskan, kegiatan itu akan dilaksanakan selama tiga […]

Selama lebaran TANAGUPA buka dua destinasi wisata

Pontianak (ANTARA) – Selama momen lebaran Idul Fitri 1543 H, Taman Nasional Gunung Palung (TANAGUPA) membuka dua destinasi yakni Laman Besolek dan  Lubuk Baju.  “Dua obyek wisata ini termasuk 1 yang baru yakni Laman Besolek dibuka namun masih membatasi jumlah kunjungan yaitu 50 orang setiap harinya,” ujar Kepala Seksi PTN Wilayah I Balai TANAGUPA, Bambang Hari Trimarsito di KKU, Minggu. Kawasan wisata baru Laman Besolek yang terletak di  Riam Berasap, posisi di Desa Laman Satong, Kecamatan Matan Hilir Utara, Ketapang banyak […]

Bupati KKU sambangi warga di tempat wisata

Pontianak (ANTARA) – Bupati Kayong Utara, Citra Duani dengan didampingi Istri Yayuk Winarti berkunjung ke tempat wisata kenamaan di Kayong Utara yaitu Pantai Pulau Datok, dan menyapa sekaligus bersilaturahmi dengan beberapa warga yang sedang turut berkunjung untuk berwisata bersama keluarganya di Pantai Pulau Datok tersebut. Citra Duani di Sukadana, Sabtu, mengatakan bahwa pada tahun ini, antusias warga untuk berkunjung ke Pantai Pulau Datok sangat tinggi dan ini juga merupakan momentum bagi masyarakat untuk liburan. “Alhamdulillah setelah pemerintah membebaskan pemberlakuan PPKM […]

Antusias pengunjung ke taman wisata pancur aji pada masa hari raya lebaran

Pada masa Natal dan Tahun Baru (Nataru), antusias masyarakat Sanggau maupun dari luar daerah Sanggau sangat tinggi. Tidak sedikit wisatawan dari luar kabupaten Sanggau seperti dari Pontianak, Sambas, Sintang, Melawi yang datang ke Kabupaten Sanggau untuk mengunjungi taman wisata pancur aji. Demikian pula pada Hari Raya Idul Fitri kali ini, Taman Wisata Pancur Aji ramai di kunjungi oleh wisatawan yang datang dari berbagai daerah di Kalimantan Barat. Hal ini disebabkan liburan yang cukup panjang. Terjadinya lonjakan pengunjung pada H+1-2-3 rata- […]