Browsing tag

RKPD

BAPPEDA SANGGAU MENGHADIRI FASILITASI PERUBAHAN RKPD DI PONTIANAK – BAPPEDA

Memperhatikan hasil evaluasi pelaksanaan Rencana Kerja Pemerintah Daerah dan Rencana Kerja Perangkat Daerah dalam tahun berjalan menunjukkan adanya ketidaksesuaian dengan perkembangan ke depan meliputi pertama, perkembangan yang tidak sesuai dengan asumsi prioritas pembangunan daerah, kerangka ekonomi daerah dan keuangan daerah, rencana program dan kegiatan Rencana Kerja Pemerintah Daerah. Kedua, adanya keadaan yang menyebabkan saldo anggaran lebih tahun anggaran sebelumnya harus digunakan pada tahun berjalan. Perubahan Rencana Kerja Pemerintah Daerah Kabupaten Sanggau Tahun 2023 meliputi perubahan kerangka ekonomi dan kaungan daerah, […]

Bupati Sanggau Hadiri Musrenbang RKPD Provinsi Kalbar Tahun 2024

PONTIANAK – Bupati Sanggau, Paolus Hadi, S.IP., M.Si Menghadiri Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrembang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Provinsi Kalimantan Barat Tahun 2024 yang dilaksanakan di Aula Garuda Kantor Gubernur Kalimantan Barat. Selasa (12/4/23). Musrembang RKPD Provinsi Kalbar tersebut menyusung tema “Mempercepat Transformasi Ekonomi Yang Inklusif dan Berkelanjutan” dan dibuka secara resmi oleh Gubernur Kalimantan Barat H. Sutarmidji, SH., M.Hum. Dalam Musrenbang itu, Gubernur Kalbar menjabarkan evaluasi RPJMD dari Tahun 2018 hingga Tahun 2022, dimana Indeks Pembangunan Manusia meningkat sekitar 68,63 poin dari […]

BUPATI SANGGAU MEMBUKA MUSRENBANG RKPD KABUPATEN SANGGAU TAHUN 2024

Perencanaan pembangunan idealnya diawali dengan perencanaan yang prospektif, realistis, akuntabel dan transparan dengan melibatkan seluruh pemangku kepentingan serta mampu memanfaatkan sumber daya yang tersedia. Untuk itu keterlibatan masyarakat sangat diperlukan ikut berpartisipasi dalam proses pembangunan yang dimulai dari tingkat desa, kecamatan, kabupaten, provinsi dan nasional dengan metode perencanaan partisipatif. Musrenbang merupakan forum konsultasi para pemangku kepentingan untuk menghasilkan kesepakatan perencanaan pembangunan di Kabupaten Sanggau. Musrenbang RKPD Kabupaten Sanggau dimaksudkan untuk penajaman, penyelarasan, klasifikasi dan kesepakatan terhadap rancangan RKPD Kabupaten Sanggau […]

BAPPEDA SANGGAU MENGHADIRI FORUM KONSULTASI PUBLIK RPD DAN RKPD PROVINSI KALIMANTAN BARAT

Dalam rangka mendapatkan masukan guna penyempurnaan Rancangan Rencana Pembangunan Daerah Provinsi Kalimantan Barat Tahun 2024–2026 dan Rancangan Awal Rencana Kerja Pemerintah Daerah Tahun 2024. Gubernur Kalimantan Barat mengundang para pihak di wilayah Kalimantan Barat untuk memperoleh masukan dan saran sebagai referensi formulasi kebijakan perencanaan pembangunan Provinsi Kalimantan Barat. Tema Rencana Pembangunan Daerah Provinsi Kalimantan Barat Tahun 2024–2026 “Meningkatkan Produktivitas Masyarakat dan Daya Saing yang Berketahanan dan Berkelanjutan”. Tahapan pembangunan Tahun 2024 Peningkatan Perekonomian Dan Daya Saing Daerah Melalui Peningkatan Sumber […]

WAKIL BUPATI SANGGAU MENGHADIRI KONSULTASI PUBLIK RANWAL RKPD KABUPATEN SANGGAU TAHUN 2024

Dalam rangka memperoleh masukan dari para pihak terhadap rumusan Rancangan Awal Rencana Kerja Pemerintah Daerah Kabupaten Sanggau Tahun 2024, maka diperlukan forum diskusi untuk merumuskan kesepakatan skala prioritas formulasi kebijakan perencanaan pembangunan daerah. Tema pembangunan Tahun 2024 adalah “Pemantapan Sanggau Bermartabat Dan Berdompu” dan merupakan tahun kelima dari periode Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Tahun 2019–2024. Prioritas pembangunan Kabupaten Sanggau Tahun 2024 yaitu meningkatkan kuantitas dan kualitas infrastruktur dasar, meningkatkan kualitas daya saing sdm dan sumber daya aparatur pemerintah daerah, […]

PERUBAHAN RKPD KABUPATEN SANGGAU TAHUN 2022 TELAH DIFASILITASI PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN BARAT

Berpedoman pada Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 Pasal 354 menyebutkan bahwa sebelum Rancangan Peraturan Kepala Daerah Tentang Perubahan Rencana Kerja Pemerintah Daerah kabupaten/Kota ditetapkan, perlu dilakukan fasilitasi oleh Gubernur melalui Bappeda Provinsi. Menindaklanjuti Surat Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Kalimantan Barat Nomor 050/919/Bappeda Tanggal 12 Juli 2022 Hal Pelaksanaan Fasilitasi Rancangan Perkada Perubahan RKPD Kabupaten/Kota Tahun 2022. Ketika proses fasiltiasi Bappeda Sanggau menjelaskan perihal latar belakang dilakukannya Perubahan Rencana Kerja Pemerintah Daerah Tahun 2022, Tema, Isu […]

Musrenbang RKPD Kabupaten Sanggau Tahun 2023

Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) merupakan public event yang penting untuk membawa para stakeholder memahami isu permasalahan untuk mencapai kesepakatan terhadap program kegiatan prioritas pembangunan, konsesus pemecahan masalah dan juga sebagai wahana mensinkronisasikan kebutuhan program pembangunan dengan kemampuan dan kendala pendanaan serta mensinergikan berbagai sumber pendanaan. Sebagaimana kita ketahui bersama, proses formulasi kebijakan perencanaan pembangunan daerah dapat dilakukan dengan beberapa pendekatan yaitu pendekatan politis, teknokratik, top down dan bottom up serta partisipatif. Musrenbang merupakan perencanaan pembangunan model partisipatif, salah satu evidencenya […]

Pemerintah Kabupaten Sanggau Laksanakan Musrenbang RKPD Kabupaten Sanggau Tahun 2023

//DISKOMINFO-SANGGAU// SANGGAU – Bupati Sanggau, Paolus Hadi, S.IP, M.Si, membuka Musyawarah Kerja Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah Kabupaten Sanggau (RKPD) tahun 2023. Kegiatan bertempat di Hotel Harvey Sanggau, Senin (21/3/2022) Dalam sambutannya, Paolus Hadi merincikan capaian pembangunan di Kabupaten Sanggau tahun 2021 secara makro. Pertama, pertumbuhan ekonomi Kabupaten Sanggau tetap tumbuh. Tahun 2020, walaupun terjadi Covid-19 ekonomi Sanggau tumbuh sekitar 0,70 persen. “Dan angka itu masih positif tertinggi di Kalbar pada saat itu. Tahun 2020 minus 0,70 dan Puji […]

Wabup Sanggau Buka Kegiatan Musrenbang RKPD Tahun 2023 Di Kecamatan Parindu

//DISKOMINFO-SGU// SANGGAU – Pemerintah Kabupaten Sanggau melaksanakan Musrenbang RKPD Tahun 2023 tingkat kecamatan, yang dibuka langsung oleh Wakil Bupati Sanggau,  Drs.Yohanes Ontot, M.Si, di Aula UDKP Kecamatan Parindu, Senin (21/2/2022). Hadir dalam kesempatan tersebut Ketua DPRD Provinsi Kalbar Usman, Fransiskus Suwondo, anggota DPRD Kabupaten Sanggau, Supardi, Yuvenalis Krismono., Para Kades se-Kecamatan Parindu,  para Kepala OPD Kabupaten Sanggau, Tokoh adat, tokoh agama, Forkompincam Kecamatan Parindu serta tamu undangan lainnya. Pada kesempatan ini Sekcam Parindu, Laurianus Yoka menyampaikan bahwa sesuai dengan Musrenbang […]

Buka Kegiatan Musrenbang RKPD Tahun 2023 Tingkat Kecamatan, Ini Pesan Sekda Kabupaten Sanggau

//DISKOMINFO-SGU// SANGGAU – Pemerintah Kabupaten Sanggau melaksanakan Musrenbang RKPD Tahun 2023 tingkat kecamatan. Dengan tema yang diusung “Penguatan kualitas Sanggau maju infrastruktur, pintar, sehat, bersih, tertib, terang dan Budiman”.  Kegiatan dibuka oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Sanggau, Ir. Kukuh Triyatmaka, MM. Bertempat di Aula Pamong Kecamatan Balai, Kamis (17/2/2022). Hadir dalam kesempatan tersebut Anggota DPRD Kabupaten Sanggau, para Kepala SKPD Kabupaten Sanggau, Camat Balai, Poheng Gew, Para Kepala Desa se-Kecamatan Balai, para organisasi kemasyarakatan dan perwakilan dari Forum Anak Daerah Kecamatan […]