Browsing tag

Pertumbuhan

KEPALA BAPPEDA SANGGAU BICARA PERTUMBUHAN EKONOMI

Pertumbuhan ekonomi adalah peningkatan dalam kemampuan dari suatu perekonomian dalam memproduksi barang dan jasa. Dengan kata lain, pertumbuhan ekonomi lebih menunjuk pada perubahan yang bersifat kuantitatif dan biasanya diukur dengan menggunakan data produk domestik bruto atau pendapatan output perkapita. Tingkat pertumbuhan ekonomi menunjukkan persentase kenaikan pendapatan riil pada tahun tertentu dibandingkan dengan pendapatan riil pada tahun sebelumnya. Semakin tinggi tingkat pertumbuhan ekonomi maka semakin cepat proses pertambahan output wilayah sehingga prospek perkembangan wilayah semakin baik. Pertumbuhan ekonomi merupakan 1 (satu) dari enam […]

PLN Sanggau yakin bisa mendorong pertumbuhan sektor bisnis – Industri

Pontianak (ANTARA) – Kualitas listrik yang andal merupakan salah satu faktor utama tumbuh kembangnya sektor usaha, bisnis dan industri yang ada di Kabupaten Sanggau dan sekitarnya. Hal tersebut diungkap Manager PLN UP3 Sanggau, Muhammad Isra, di ruang kerjanya pada Senin, tanggal 15 Agustus 2022. Diakuinya, sejak sistem kelistrikan Sanggau masuk dalam sistem kelistrikan interkoneksi Khatulistiwa, kualitas pasokan listrik semakin andal dan kondusif. Baca juga: PLN UP3 Sanggau tingkatkan kualitas layanan listrik Baca juga: Tingkatkan Pemahaman Masyarakat Terhadap Masalah Kelistrikan, PLN […]

Norsan: Pelaku UMKM berikan kontribusi pertumbuhan ekonomi Kalbar

Pontianak (ANTARA) – Wakil Gubernur Kalimantan Barat, Ria Norsan, mengatakan pelaku UMKM di provinsi itu mampu memberikan kontribusi bagi pertumbuhan ekonomi daerah selama pandemi COVID-19 dengan peningkatan sebesar 4,05 persen. “Pertumbuhan ekonomi di Kalbar pada kumulatif sampai triwulan I 2022 mengindikasikan keberhasilan yaitu sebesar 4,05 persen,” kata Ria Norsan saat membuka Seminar Nasional dengan mengusung tema “Penguatan UMKM Pasca Pandemi COVID-19 Menuju Kemandirian Ekonomi” yang diselenggarakan oleh Ikatan Ahli Ekonomi Islam Indonesia DPW Kalbar di Pontianak, Selasa. Dia mengatakan, peran […]

Pertumbuhan ekonomi Kubu Raya berkontribusi besar bagi Kalbar

Pontianak (ANTARA) – Bupati Kubu Raya, Provinsi Kalimantan Barat Muda Mahendrawan mengatakan kabupaten yang dipimpinnya mampu memberikan kontribusi terbesar ke-2 terhadap perekonomian Kalbar. “Meski kita masih berada di tengah pandemi, namun dengan semangat Kepong Bakol (gotong royong) kita bisa terus menanjakkan perekonomian daerah. Bahkan, pada tahun 2021 lalu, Kubu Raya memberikan kontribusi yang sangat baik bagi perekonomian Kalimantan Barat,” kata Muda di Sungai Raya, Minggu. Baca juga: Kubu Raya “Kepung Bakul” targetkan bebas TBC pada 2030 Dia menjelaskan, dari beberapa […]

Pemkan Kubu Raya fokus meningkatkan pertumbuhan ekonomi daerah tahun 2023

Pontianak (ANTARA) – Pemerintah Kabupaten Kubu Raya, Provinsi Kalimantan Barat memfokuskan pembangunan peningkatan kesejahteraan dan pertumbuhan ekonomi daerah berbasis partisipatif dan bernuansa religius didukung infrastruktur dasar dan pelayanan sosial dasar yang dituangkan pada Musrenbang RKPD tahun 2023. “Musrenbang RKPD tahun 2023 yang kita laksanakan hari ini, merupakan bagian dari arah kebijakan pembangunan Kubu Raya tahun 2019-2024. Untuk itu pada RKPD tahun 2023 mendatang, kita akan fokus pada peningkatan produktivitas untuk transformasi ekonomi yang inklusif dan berkelanjutan,” kata Bupati Kubu Raya […]

Pontianak aktif libatkan UMKM untuk tingkatkan pertumbuhan ekonomi

Pontianak (ANTARA) – Pemerintah Kota Pontianak, bersikap proaktif dalam melibatkan pelaku UMKM (Usaha Mikro Kecil dan Menengah) sebagai upaya meningkatkan pertumbuhan ekonomi di kota itu pada tahun 2022 ini. “Saat ini kami sudah ke arah untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi secara signifikan, dengan melibatkan pelaku UMKM secara aktif. Setelah infrastruktur, kita akan prioritaskan sosial ekonomi masyarakat,” kata Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono usai membuka kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) RKPD Kota Pontianak tahun 2023, Selasa. Edi menjelaskan, berbagai program strategis […]

Bupati Muda dorong pertumbuhan ekonomi kreatif

Pontianak (ANTARA) – Bupati kubu Raya, Kalimantan Barat Muda Mahendrawan dorong pertumbuhan ekonomi kreatif lewat anak muda agar daerah tersebut berkurang jumlah pengangguran. “Mereka usia produktif maka kita data agar penyaluran dana Kredit Usaha Rakyat (KUR) dapat tersampaikan dengan baik,” ujarnya di Kubu Raya, Selasa. Muda menjelaskan ekonomi kreatif yang didorong tentu perlu dukungan terutama permodalan yang kadang menjadi kendala. Untuk itu penyaluran KUR yang baik adalah upaya untuk pengembangan usaha serta peningkatan pendapatan pelaku usaha. “Ini tidak terlepas dari […]

Tingkat pertumbuhan penduduk di Pontianak menurun

Pontianak (ANTARA) – Laju pertumbuhan penduduk di Kota Pontianak, Kalimantan Barat, menurut data Badan Pusat Statistik (BPS) kota itu per tahun 2010 hingga 2020 tercatat sebesar 1,7 persen per tahun atau menurun dibandingkan periode 2000 hingga 2010 yang mencapai 1,94 persen. Kepala Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP2KBP3A) Kota Pontianak, Multi Juto Bhatarendro di Pontianak, Senin mengatakan keberhasilan tersebut tidak terlepas dari peran aktif dan dukungan dari stakeholder dan mitra kerja yang mendukung pelaksanaan program […]

Pemkot Pontianak percepat lelang dan inovasi dorong pertumbuhan ekonomi

Pontianak (ANTARA) – Pemerintah Kota Pontianak, Provinsi Kalimantan Barat melakukan percepatan lelang proyek pembangunan dan terus berinovasi dalam mendorong pertumbuhan ekonomi dampak pandemi COVID-19 di kota itu. “Dalam penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) tahun 2022 kami terus mengupayakan percepatan lelang proyek pembangunan dan terus mencari inovasi baru untuk percepatan ekonomi,” kata Wali Kota Pontianak  Edi Rusdi Kamtono di Pontianak, Rabu. Dia menjelaskan, setiap pelaksanaan proyek dan program pembangunan di Kota Pontianak, pihaknya bisa percepat, kemudian mempermudah proses perizinan. Ia juga […]

Buka Muscab IV BPC HIPMI Sanggau, Bupati Sanggau: Ketika Para Pengusaha Muda Bisa Mandiri, Kreatif Maka Pertumbuhan Ekonomi Akan Terbantu

Buka Muscab IV BPC HIPMI Sanggau, Bupati Sanggau: Ketika Para Pengusaha Muda Bisa Mandiri, Kreatif Maka Pertumbuhan Ekonomi Akan Terbantu 22 menit lalu | Berita Pemda | Alfian Diskominfo //DISKOMINFO-SGU// SANGGAU – Musyawarah Cabang (Muscab) IV BPC Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Kabupaten Sanggau Periode  2021-2024. Kegiatan tersebut dihadiri dan dibuka oleh Bupati Sanggau Paolus Hadi, S.IP, M.Si yang bertempat di Hotel Emerald Sanggau, Rabu pagi (10/3/2021). Muscab IV BPC HIPMI Kabupaten Sanggau Kali ini mengusung tema “Meningkatkan Konsolidasi dan […]