Menjadi Narasumber Saat Peringatan Hari Gizi Nasional Ketua PKK Kab. Sanggau: Perhatikan Gizi Sejak Mulai Dalam Kandungan
SANGGAU – Hari Gizi Nasional adalah salah satu upaya untuk meningkatkan kepedulian masyarakat akan pentingnya mencukupi kebutuhan gizi seimbang guna menunjang pertumbuhan tubuh dan kesehatan masyarakat Indonesia, teeutama masyarakat kabupaten Sanggau. “Hari Gizi Nasional diperingati setiap tanggal 25 Januari. Tujuannya untuk meningkatkan kepedulian masyarakat akan pentingnya pemenuhan gizi seimbang bagi masyarakat Indonesia”. Hal ini disampaikan oleh Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejateraan Keluarga (TP. PKK) Kabupaten Sanggau, Arita Apolina saat menjadi narasumber pada Peringatan Hari Gizi Nasional (HGN) ke-63 di […]