Kasus korupsi MTs Ma’arif Putussibau kerugian negara Rp2,7miliar
Kapuas Hulu (ANTARA) – Kasus tindak pidana korupsi (Tipikor) pembangunan Madrasyah Tsanawiyah (Mts) Ma’arif Kapuas Hulu saat ini sudah ditahap persidangan yang dilaksanakan di Pengadilan Tipikor Pontianak Kalimantan Barat. Dalam kasus dugaan korupsi tersebut menyeret tiga orang terdakwa yaitu Dedeng Alamsyah beserta Arif Budiman dan Indra Dharma Putra dengan kerugian negara mencapai Rp2,7 miliar. “Perkara itu sudah sidang pembacaan dakwaan, sidang berikutnya keterangan saksi-saksi,” kata Kepala Seksi Intelijen Kejaksaan Negeri Kapuas Hulu Adi Rahmanto, di Putussibau Kapuas Hulu, Selasa. Disampaikan […]