Categories: Laporan Hoax

[DISINFORMASI] Video Keputusan PBB dan WHO untuk Hentikan Vaksinasi Covid-19 di Dunia – 28/12/2021

 

Penjelasan :

Beredar di media sosial Facebook sebuah video yang diklaim berasal dari PBB dan WHO, isinya meminta menghentikan vaksinasi Covid-19 di seluruh dunia. Unggahan video tersebut juga menuliskan narasi “VIRALLL….#Fyp JUST INFO DARI KANTOR PBB WHO UNTUK VAKSIN DI SELURUH DUNIA HARUS DI BERHENTIKAN.”.

 

Faktanya, informasi yang mengklaim bahwa PBB dan WHO akan menghentikan seluruh vaksinasi Covid-19 di dunia tersebut adalah tidak benar. Dilansir dari Cek Fakta merdeka.com, diketahui bahwa klaim pada unggahan tersebut adalah keliru. Video tersebut adalah video ketika anggota parlemen Eropa menyuarakan keprihatinan tentang penggunaan Serti?kat Covid Digital, atau Serti?kat Hijau sebagai syarat ke gedung atau tempat umum di Eropa. Video itu bukan merupakan video keputusan PBB dan WHO untuk menghentikan vaksinasi Covid-19 di seluruh dunia.

Link Counter:

Bagikan

Berita Terbaru

  • Polres Sanggau

Amankan Acara Launching Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Kalimantan Barat Tahun 2024, Polda Kalbar Kerahkan 966 Personel

Pontianak, Polda Kalbar - Kepolisian Daerah Kalimantan Barat menggelar Apel kesiapan Pengamanan yang dipimpin langsung oleh Wakapolda Kalimantan Barat Brigjen Pol Roma Hutajulu, S.IK., M.Si., dalam rangka pengamanan Launching Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi…

6 jam lalu
  • Polres Sanggau

Andi Gani Ditunjuk Jadi Staf Ahli Kapolri Bidang Ketenagakerjaan

Jakarta - Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI), Andi Gani Nena Wea, ditunjuk sebagai staf ahli Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo di bidang Ketenagakerjaan. Hal itu disampaikan langsung oleh Jenderal Sigit saat memantau pengamanan…

9 jam lalu
  • Polres Sanggau

Kapolri Terima Kasih ke Buruh Rangkaian Aksi May Day Berjalan Lancar

Jakarta - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyebutkan hari ini ada 71 titik aksi buruh di seluruh Indonesia. Dia pun memastikan kegiatan di hari Buruh atau May Day berjalan dengan lancar sampai saat ini.“Alhamdulillah hari…

9 jam lalu
  • Polres Sanggau

Kapolri Pantau Pengamanan May Day di GBK

Jakarta - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memantau pengamanan aksi peringatan hari buruh internasional atau may day di Gelora Bung Karno (GBK). Sejumlah pejabat Mabes Polri turut mendampingi.Pantauan detikcom di lokasi, Rabu (1/4/2024), Kapolri tiba…

10 jam lalu