Categories: Disarpus

RAPAT PERSIAPAN PELANTIKAN PENGURUS DAN PENGUKUHAN BUNDA LITERASI Se KABUPATEN SANGGAU


Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Sanggau melalui Bidang Perpustakaan mengadakan kegiatan Pelantikan Pengurus Bunda Literasi dan Pengukuhan Bunda Literasi Se Kabupaten Sanggau yang telah  dilaksanakan pada hari Kamis, 26 Agustus 2021 di alua Perpustakaan.

Sebelum kegiatan dilaksanakan dilakukan persiapan rapat panitia yang dihadiri oleh Bunda Literasi Kabupaten Sanggau, Ny.Arita Apolina,S,Pd, M.Si , Kepala Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Bapak Sukri,S.Sos, M.Si dan seluruh Panitia , dan juga kelengkapan administrasi lainnya Surat Keputusan Bupati Sanggau tentang Pelantikan Pengurus dan Pengukuhan Bunda Literasi Kecamatan Se Kabupaten Sanggau.

Dalam Rundown acara kegiatan dibagi dalam 2 (dua) sesi  pertama yaitu Pelantikan pengurus Bunda literasi dan selanjutnya Pengukuhan Pengurus Bunda Literasi Kecamatan Se Kab.Sanggau, keseluruhan acara akan dibuka dan dihadiri oleh Bupati Sanggau.

 

 

 


Bagikan

Berita Terbaru

  • Diskominfo

PJ Bupati Sanggau Hadiri Rakor Program Pemberantasan Korupsi Terintegrasi Dan Pengadaan Barang Jasa

//DISKOMINFO – SANGGAU// PONTIANAK – Penjabat (Pj) Bupati Sanggau Suherman, SH., MH di dampingi Seketaris Daerah Kabupaten Sanggau Ir Kukuh Triyatmaka MM, mengikuti kegiatan rapat koordinasi (rakor) pemberantasan korupsi terintegrasi yang dirangkai dengan kegiatan Pengadaan…

1 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Soal Bakal Paslon Perseorangan, KPU Sanggau Buka Help Desk Bagi yang Ingin Konsultasi

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sanggau Iis Supianto mengatakan bahwa hingga saat ini belum ada bakal pasangan calon perseorangan pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024 di Kabupaten Sanggau yang konsultasi ke KPU Sanggau. "Belum ada…

6 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Dikbud Sanggau Gelar Festival P5 Kurikulum Merdeka Jenjang SMP, Diikuti 9 Subrayon

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - PJ Bupati Sanggau Suherman diwakili Staf Ahli Bupati Bidang Kemasyarakatan dan SDM Shopiar Juliansyah membuka festival gelar karya projek penguatan profil pelajar pancasila (P5) kurikulum merdeka jenjang SMP tingkat Kabupaten Sanggau di…

20 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Dinkes Sanggau Keluarkan Surat Edaran Tentang Kewaspadaan Dini Peningkatan Kasus GHPR

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Pemerintah Kabupaten Sanggau melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Sanggau mengeluarkan surat edaran (SE) bernomor 443/068/DINKES-C/2024, tentang kewaspadaan dini peningkatan kasus Gigitan Hewan Penular Rabies (GHPR). Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sanggau Ginting menyampaikan bahwa surat…

21 jam lalu