Categories: RUAITV

Ritual Paradje, Kearifan Tradisi Melayu Sanggau Bersihkan Negeri


SANGGAU, RUAI.TV – Komunitas etnis Melayu di Kabupaten Sanggau, menggelar ritual Paradje Pusaka Negeri Sanggau ke-13, Senin (30/09/2021). Ritual ini disertai dengan arak-arakan kecil sejumlah orang di jalan protokol, mengenakan busana dan atribut khas Kesulanan Melayu.

Kegiaan ritual berlangsung di Istana Surya Negara di Kota Sanggau. Petugas berbusana kuning, menyambut sejumlah pejabat undangan dengan dua payung khas kerajaan, juga bernuansa kuning keemasan.

Penyambutan dengan tarian dan musik khas Melayu. Mereka disabut sejak di gerbang, kemudian berjalan kaki menuju pintu istana, dikawal sejumlah panitia berbusana kerajaan.

Baca juga: Masyarakat Minang di Sanggau Gelar Ritual Bakaua

Bupati Paulos Hadi dan istrinya Arita Apolina, mengenakan stelan bernuansa senada berupa batik cokelat dengak aksen krem. Bupati mengenakan tutup kepala khas berbentuk segi tiga di bagian depannya.

Sementara Wakil Bupati, Yohanes Ontot, mengenakan jas berwarna merah, busana yang kerap dia pakaikan sebagai Ketua Dewan Adat Dayak (DAD) Kabupaten Sanggau.

Baca selanjutnya dengan klik pages 2

Artikel Ritual Paradje, Kearifan Tradisi Melayu Sanggau Bersihkan Negeri pertama kali tampil pada RUAI.TV.


Bagikan

Berita Terbaru

  • Tribun Pontianak

Kalbar Populer Hari Ini: Pria Ditemukan Meninggal di Sungai Kapuas, Pengungkapan Narkoba di Sekayam

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, KALBAR - Berikut berita Kalbar Populer hari ini Minggu 5 Mei 2024 dimulai dari Ditemukan Meninggal Dunia! Indra Terpeleset dari Tongkang dan Tenggelam di Sungai Kapuas. Kedua, Sembunyikan Paket sabu dan Pil Ekstasi di Lubang Dinding Kamar!…

4 jam lalu
  • Polres Sanggau

Sambang Dialogis Bhabinkamtibmas Polsek Batang Tarang, Warga Diajak Waspada Terhadap Isu Hoaks dan Tetap Jaga Kamtibmas

Polres Sanggau - Bhabinkamtibmas Polsek Batang Tarang Polres Sanggau Polda Kalbar Bipka Ferry Efendi melakukan kunjungan sambang ke warga Desa Padi Kaye Kecamatan Batang Tarang Kabupaten Sanggau.Dalam kunjungannya, Bhabinkamtibmas memberikan himbauan kepada warga agar tetap menjaga dan…

15 jam lalu
  • Polres Sanggau

Briptu O.M. Sutumorang Ajak Warga Ciptakan Lingkungan Nyaman dan Kondusif

Polres Sanggau - Kegiatan sambang Bhabinkamtibmas Polsek Toba Polres Sanggau Polda Kalbar Briptu O.M. Sutumorang di Desa Teraju Kecamatan Toba menjadi momen penting dalam memperkuat hubungan antara kepolisian dan masyarakat.Dalam kunjungannya, Bhabinkamtibmas memberikan imbauan penting kepada warga…

15 jam lalu
  • Polres Sanggau

Polsek Sekayam Gelar Patroli Jarak Jauh dan Pengecekan Tapal Batas Indonesia-Malaysia

Polres Sanggau - Polsek Sekayam Polres Sanggau Polda Kalbar melaksanakan Kegiatan PJJ (Patroli Jarak Jauh) dan Pengecekan Tapal Batas Indonesia-Malaysia yang berada di Polsubsektor Segumun Dusun Segumun Desa Lubuk Sabuk Kecamatan Sekayam Kabupaten Sanggau. Patroli tersebut guna…

15 jam lalu