Categories: Disporapar

Bupati Sanggau menyerahkan Bantuan berupa Speedboat Keriang Bandong


Objek Wisata Sentana, Sanggau City

DISPORAPAR Sanggau – Bupati Sanggau, Paolus Hadi menyerahkan bantuan berupa Speedboot Keriang Bandong sebanyak 5 Buah Kepada POKDARWIS (Kelompak Sadar Wisata ) Kampung Sentana hari ini Selasa 29 Desember 2020 bertempat di Cafe Bandong Sentana Sanggau. Dalam acara yang juga di hadir Oleh Kapolres Sanggau. Perwakilan dari Kodim 1204 Sanggau, Forkompimcam Kapuas, Lurah Tanjung Sekayam, dan Tokoh Masyarakat Kampung Sentana juga diserahkan bantuan berupa seperangkat alat music dan Sound system kepada beberapa Rumah Ibadah (Gereja dan Surau) yangSanggau.

Plt Kadis Porapar Sanggau, Rizma Aminin, S.IP., M.Si mengatakan Bantuan ini diberikan oleh Pemerintah Kabupaten Sanggau dalam rangka pemulihan ekonomi khususnya sektor pariwisata dan untuk meningkatkan gairah perekonomian masyarakat ditengah kondisi Pandemi Covid 19, karena Sektor Pariwisata merupakan salah satu sektor yang paling terdampak.

Bupati Sanggau dalam sambutannya berharap Pokdarwis Kampung Sentana agar selalu kompak dapat secara maksimal memanfaatkan bantuan ini dan juga memeliharanya sehingga berfungsi maksimal sesuai dengan tujuan diberikannya bantuan ini.
Kegiatan dilaksanakan dengan tetap mematuhi protokol kesehatan


Bagikan

Berita Terbaru

  • Tribun Pontianak

Serentak, Kantor Imigrasi Kelas II TPI Entikong Laksanakan Operasi Jagratara

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Kantor Imigrasi Kelas II TPI Entikong sebagai unit pelaksana teknis Keimigrasian yang berada di perbatasan melaksanakan operasi Jagratara di Kecamatan Sekayam, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, kemarin. Operasi pengawasan orang asing itu dilaksanakan serentak…

6 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Dari Semua Kasus GHPR di Sanggau, Belum Ada yang Terindikasi Rabies

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Kepala Bidang Peternakan dan Kesehatan Hewan Disbunnak Kabupaten Sanggau, Ambius Anton mengatakan bahwa dari 318 kasus gigitan hewan penular rabies (GHPR) di Kabupaten Sanggau belum ada yang terindikasi rabies. "Sampai dengan bulan…

6 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Cok Hendri Ramapon Kembalikan Formulir Pendaftaran Bakal Calon Kepala Daerah ke DPC PKB Sanggau

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU- Cok Hendri Ramapon menjadi orang pertama yang mengembalikan formulir pendaftaran bakal calon kepala daerah (Bacakada) ke sekretariat DPC PKB Sanggau, Kalimantan Barat, Sabtu 4 Mei 2024 siang.  Ditemani beberapa pengurus PKS Kabupaten Sanggau, kedatangan Cok Hendri Ramapon diterima…

13 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Polsek Sekayam Amankan Seorang Diduga Bandar Narkoba di Desa Balai Karangan

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Polsek Sekayam Polres Sanggua Polda Kalbar mengamankan seorang pria berinisial AS (38) warga Gg Pisang Dusun Balai Karangan I Desa Balai Karangan Kecamatan Sekayam Kabupaten Sanggau yang diduga sebagai Bandar Narkoba Giat pengungkapan TP. Narkotika…

13 jam lalu