Categories: Disarpus

Memperingati HUT KORPRI Ke – 49 DKP Kab. Sanggau laksanakan Jalan Santai


Sanggau, Pada Hari Jum’at Tanggal 23 Oktober 2020 Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Sanggau Melaksanakan Jalan santai dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun KORPRI ke – 49. Kegiatan ini dilaksanakan sesuai dengan Edaran yang telah disampaikan Oleh Sekretariat Daerah Kabupaten Sanggau Nomor: 236/1313/BKPRDM-B perihal Kegiatan Jalan Santai HUT KORPRI ke 49. Ditengah kondisi Pandemi Covid -19 maka kegiatan ini dilaksanakan oleh masing-masing perangkat daerah sesuai jadwal yang sudah ditentukan sebelumnya dan tetap mematuhi Protokol kesehatan.

 

Persiapan Jalan Santai

Kegiatan ini juga bertujuan untuk mempererat tali silahturahmi antar pegawai khususnya di Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Sanggau. Kegiatan ini diikuti oleh suluruh pegawai baik ASN maupun Tenaga Kontrak.

Adapun Rute yang dilalui Start Kantor Dinas Kearsipan dan Perpustakaan lalu ke Jalan jend sudirman-Jend Ayani, masuk ke jalan SMPN 2 lalu belok ke arah jalan K.H dewantara dan finish ke Kantor Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Sanggau.

Diakhir kegiatan Kepala Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Sanggau, H.SUKRI, S.Sos, M.Si mengundi kupon doorprize yang sudah dibagikan sebelum melaksanakan jalan santai. Adapun Hadiah doorprize sudah diserahkan Oleh BKPSDM beberapa hari sebelum kegiatan ini dilaksanakan.(petrus)

 

Peserta yang mendapatkan hadiah utama

Para peserta yang mendapatkan doorprize

 


Bagikan

Berita Terbaru

  • Tribun Pontianak

Kalbar Populer Hari Ini: Pria Ditemukan Meninggal di Sungai Kapuas, Pengungkapan Narkoba di Sekayam

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, KALBAR - Berikut berita Kalbar Populer hari ini Minggu 5 Mei 2024 dimulai dari Ditemukan Meninggal Dunia! Indra Terpeleset dari Tongkang dan Tenggelam di Sungai Kapuas. Kedua, Sembunyikan Paket sabu dan Pil Ekstasi di Lubang Dinding Kamar!…

4 jam lalu
  • Polres Sanggau

Sambang Dialogis Bhabinkamtibmas Polsek Batang Tarang, Warga Diajak Waspada Terhadap Isu Hoaks dan Tetap Jaga Kamtibmas

Polres Sanggau - Bhabinkamtibmas Polsek Batang Tarang Polres Sanggau Polda Kalbar Bipka Ferry Efendi melakukan kunjungan sambang ke warga Desa Padi Kaye Kecamatan Batang Tarang Kabupaten Sanggau.Dalam kunjungannya, Bhabinkamtibmas memberikan himbauan kepada warga agar tetap menjaga dan…

15 jam lalu
  • Polres Sanggau

Briptu O.M. Sutumorang Ajak Warga Ciptakan Lingkungan Nyaman dan Kondusif

Polres Sanggau - Kegiatan sambang Bhabinkamtibmas Polsek Toba Polres Sanggau Polda Kalbar Briptu O.M. Sutumorang di Desa Teraju Kecamatan Toba menjadi momen penting dalam memperkuat hubungan antara kepolisian dan masyarakat.Dalam kunjungannya, Bhabinkamtibmas memberikan imbauan penting kepada warga…

15 jam lalu
  • Polres Sanggau

Polsek Sekayam Gelar Patroli Jarak Jauh dan Pengecekan Tapal Batas Indonesia-Malaysia

Polres Sanggau - Polsek Sekayam Polres Sanggau Polda Kalbar melaksanakan Kegiatan PJJ (Patroli Jarak Jauh) dan Pengecekan Tapal Batas Indonesia-Malaysia yang berada di Polsubsektor Segumun Dusun Segumun Desa Lubuk Sabuk Kecamatan Sekayam Kabupaten Sanggau. Patroli tersebut guna…

15 jam lalu