Categories: Disbimasda

Kadis BM SDA Sanggau Sebut Drainase Tanjakan Semboja Bakal Diperlebar – DISBIMASDA


//DISKOMINFO-SGU//

SANGGAU – Kepala Dinas Bina Marga dan Sumber Daya Air (DBM SDA) Kabupaten Sanggau, Ir. H. John Hendri, M.Si menyampaikan bahwa perbaikan drainase tanjakan Semboja di Jalan Jenderal Sudirman, Kelurahan Bunut, Kecamatan Kapuas, Kabupaten Sanggau yang berstatus jalan nasional saat ini sudah masuk dalam perencanaan Kementerian PUPR.

“Drainase di ruas itu tidak mampu menampung debit air ketika hujan deras, sehingga sering banjir. Airnya itu meluap masuk ke jalan nasional dan itu sering dikeluhkan warga kepada kami,” katanya, Senin (28/9/2020).

Rencananya lanjut Kadis BM SDA Sanggau, Kementerian PUPR melalui Balai Pelaksana Jalan dan Jembatan Wilayah Kalimantan Barat akan melebarkan drainase tanjakan Semboja selebar 1,5 meter.

“Mudah-mudahan akhir tahun bisa selesai, hasil komunikasi kami dengan PPK Provinsi mereka mengatakan di ruas itu akan dilakukan pelebaran dan perbaikan gorong-gorong supaya tidak banjir lagi,” pungkasnya.


Bagikan

Berita Terbaru

  • Radar Kalbar

Tim Satresnarkoba Polres Kubu Raya Tangkap Kurir Lintas Kabupaten, 2 Orang dari Sanggau, Seorang dari Pontianak – Radar Kalbar

FOTO : ketiga tersangka yang ditangkap Tim Opsnal Satresnarkoba Polres Kubu Raya [ist]KUBU RAYA – radarkalbar.comTIM Satuan Reserse Narkoba Polres Kubu Raya berhasil menangkap kurir narkoba antar kabupaten pada Kamis (28/3/2024) sekitar pukul 04.00 WIB.Dua…

8 jam lalu
  • Diskominfo

PJ Bupati Sanggau Hadiri Operasi Pasar di Kecamatan Mukok

//DISKOMINFO – SANGGAU// SANGGAU – Penjabat (Pj) Bupati Sanggau Suherman, S.H., M.H  melaksanakan operasi pasar dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Fitri 1445 H/2024 M di Halaman Kantor Kecamatan Mukok. Kamis (28/03/2024). Sebagai upaya Pemerintah…

14 jam lalu
  • Diskominfo

Pj Bupati Sanggau Menghadiri Operasi Pasar di Kecamatan Mokuk

SANGGAU – Penjabat (Pj) Bupati Sanggau Suherman, S.H., M.H  melaksanakan operasi pasar dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Fitri 1445 H/2024 M di Halaman Kantor Kecamatan Mukok, Rabu (28/03/2024). Sebagai upaya Pemerintah Kabupaten Sanggau melalui…

14 jam lalu
  • Radar Kalbar

Kejari Sanggau dan Tim Pidsus BPA Kejagung Sita Aset Terdakwa Tindak Pidana Perpajakan – Radar Kalbar

FOTO : Tim Kejari Sanggau dan Tim Pidsus BPA Kejagung saat mengeksekusi aset terdakwa JP pada beberapa lokasi (dok Kejari Sanggau)SANGGAU – radarkalbar.comKEJAKSAAN Negeri (Kejari) Sanggau melaksanakan eksekusi atas putusan Pengadilan Negeri (PN) Sanggau terhadap…

19 jam lalu