Categories: Dislh

KADIS LINGKUNGAN HIDUP KAB.SANGGAU LAKUKAN PEMBINAAN PERUSAHAAN TAMBANG PASIR PO HENDRA – Dinas Lingkungan Hidup


Guna memonitor, memantau dan
membina kegatan perusahaan tambang pasir di wilayah Kota Sanggau, pada hari
Kamis, 24 September 2020 Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Sanggau Ir.Didit
Richardi, MT didampingi Kepala Seksi Pengendalian Pencemaran & Kerusakan
Lingkungan Hidup Melfaulyna Siagian, S.Hut melakukan kegiatan pembinaan dan
pemantauan Perusahaan Tambang Pasir PO Hendra yang terletak di Engkayas.

Kegiatan pembinaan dan pemantauan
ini dilakukan guna melihat secara langsung kegiatan penambangan khususnya
penambagan pasir di tempat tersebut apakah dilakukan dengan memperhatikan
kaidah-kaidah lingkungan yang benar atau tidak.

Kasi Pengendalian Pencemaran & Kerusakan Lingkungan LH Melfaulyna Siagian,S.Hut yang biasa disapa Uli ini mengatakan bahwa “ setiap pengusaha penambangan wajib memperhatikan Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2009 tentang Pertambangan dan Undang-Undang Nomor 32 tahun 2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup tak terkecuali penambang pasir” ungkap Uli. selain itu pengusaha diwajibkan mempunyai ijin sesuai ketentuan yang berlaku, serta harus taat dengan syarat-syarat sesuai dengan ketentuan perijinan tersebut”pungkas Uli.


Bagikan

Berita Terbaru

  • Tribun Pontianak

Update Stok Darah Semua Golongan di PMI Sanggau Hari Ini Senin 6 Mei 2024

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Berikut update stok Darah di Unit Donor Darah (UDD) Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Sanggau hari ini Senin 6 Mei 2024: "Siang ini stok darah golongan A sebanyak 7 kantong, golongan darah B sebanyak 9 kantong,…

3 jam lalu
  • Kalimantan Today

Dinkes Sanggau Terbitkan Surat Edaran Waspada Rabies – Kalimantan Today

Foto—Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sanggau, Ginting   KALIMANTANTODAY, SANGGAU. Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Sanggau mengeluarkan surat edaran (SE) tentang kewaspadan dini peningkatan kasus gigitan hewan penular rabies (GHPR). Dalam SE bernomor 100.3.4/825/DINKES-C/2024 yang diteken Kepala…

5 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Serentak, Kantor Imigrasi Kelas II TPI Entikong Laksanakan Operasi Jagratara

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Kantor Imigrasi Kelas II TPI Entikong sebagai unit pelaksana teknis Keimigrasian yang berada di perbatasan melaksanakan operasi Jagratara di Kecamatan Sekayam, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, kemarin. Operasi pengawasan orang asing itu dilaksanakan serentak…

20 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Dari Semua Kasus GHPR di Sanggau, Belum Ada yang Terindikasi Rabies

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Kepala Bidang Peternakan dan Kesehatan Hewan Disbunnak Kabupaten Sanggau, Ambius Anton mengatakan bahwa dari 318 kasus gigitan hewan penular rabies (GHPR) di Kabupaten Sanggau belum ada yang terindikasi rabies. "Sampai dengan bulan…

21 jam lalu