Categories: Radar Kalbar

Ayo Ikuti….!! Diskominfo Sanggau Gelar Lomba Poto Poster dan Video Blog


radarkalbar.com, SANGGAU- Sekretaris Dinas Kominfo Sanggau, Ade Wawan Januardi mengatakan instansi tersebut menggelar lomba foto poster dan lomba video blog bagi masyarakat di Bumi Daranante (julukan Sanggau). Lomba ini, rangkaian memeriahkan HUT RI ke-75.

” Untuk lomba video blog ada dua kategori yakni kategori pelajar mulai dari PAUD/TK – SD dengan tema kegiatan sehari – hari di masa pandemi. Kemudian untuk kategori umum dengan tema aktifitas dimasa pandemi dengan menampilkan kearifan lokal,” ungkapnya.

Sementara untuk lomba foto poster, kategori umum dengan tema aktifitas dimasa pandemi dengan menampilkan kearifan lokal dimasa pandemi.

“Untuk hadiah, panitia menyiapkan sejumlah uang tunai dan piagam penghargaan,” timpalnya.

Menurut Wawan, pendaftaran foto poster dan video blog telah dibuka sejak Senin, 03 Agustus berakhir pada tanggal 11 Agustus 2020 melalui website:diskominfo.sanggau.go.id.

“Pendaftaran sudah dibuka. Silakan nanti dibuka website kami untuk mengetahui teknis lomba. Kami imbau dan ajak masyarakat di Kabupaten Sanggau untuk mengikuti lomba foto poster dan video blog untuk menyemarakan HUT ke-75 RI. Harapan kita biar lebih semarak, walaupun masih di saat pandemi Covid-19,” pungkasnya.

 

 

 

 

 

 

 

 

Baca juga

 

 

 

 

 

Pewarta : Abin.
Editor : Sery Tayan.


Bagikan

Berita Terbaru

  • Tribun Pontianak

Kapolres Sanggau Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat Kompol Pengabdian Personel Periode 1 Mei 2024

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Polres Sanggau Polda Kalbar menggelar Upacara Korp Raport Kenaikan Pangkat Kompol Pengabdian Personel Polres Sanggau Periode 1 Mei 2024 yang dilaksanakan di Halaman Polres Sanggau. Selaku Irup Kapolres Sanggau AKBP Agus Candra Kusumah, SH, S.I.K…

2 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Sat Samapta Polres Sanggau Tingkatkan Patroli untuk Pastikan Keamanan dan Ketertiban Saat May Day

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Dalam rangka memastikan stabilitas Kamtibmas tetap kondusif Sat Samapta Polres Sanggau Polda Kalbar melaksanakan patroli Kepolisian dalam rangka hari Buruh Internasional (May Day). Pelaksanaan Patroli dipimpin oleh Kaur Bin Ops (KBO) Sat Samapta Iptu Eko…

2 jam lalu
  • Laporan Hoax

[HOAKS] Mahkamah Konstitusi Batalkan Kemenangan Prabowo – 30/04/2024

Penjelasan : Beredar unggahan di media sosial TikTok yang mengeklaim bahwa kemenangan Prabowo Subianto pada Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 telah dibatalkan oleh Mahkamah Konstitusi (MK). Unggahan tersebut beredar dengan narasi "keputusan mk kemenangan Prabowo di…

2 jam lalu
  • Laporan Hoax

[HOAKS] RSJ di Kota Kendari Kebanjiran Pasien akibat Efek Obat PCC – 30/04/2024

Penjelasan : Beredar unggahan di media sosial Facebook yang mengeklaim bahwa rumah sakit jiwa (RSJ) di Kota Kendari, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sulteng) sedang mengalami kelebihan pasien dalam semalam dikarenakan efek dari mengonsumsi obat Paracetamol Caffein…

2 jam lalu