Categories: Tribun Pontianak

Dilokasi TMMD Kodim Sanggau, Pasiter Kodim Sanggau:Kearifan Lokal Perlu Dilestarikan dan Kita Jaga



SANGGAU -Satgas TMMD Regtas ke-107 Kodim 1204/Sanggau tahun  2020 bersama masyarakat Dusun Jonti Desa Sei Batu Kecamatan Kapuas, Kabupaten Sanggau, Kalbar melaksanakan doa bersama secara adat istiadat setempat, Rabu (18/3/2020).

Hal ini dilakukan untuk menjaga budaya dan tradisi yang telah diwariskan para leluhur yang masih terus dipertahankan oleh masyarakat.

Hal tersebut terlihat saat prosesi ritual adat doa bersama secara adat dan budaya setempat. 

Dengan harapan selama pelaksanaan kegiatan TMMD baik pekerjaan fisik maupun non fisik dapat berjalan dengan aman dan lancar.

Personel Satgas TMMD Kodim Sanggau dan Warga Awasi Proses Pengerjaan Jalan di Dusun Jonti

Tampak hadir dalam acara adat tersebut Pasiter Kodim 1204/Sgu Kapten Inf Eko Prasetyo, Kepala Desa Sei Batu Suisanto, Kepala Dusun Jonti Samuel Susilo bersama dengan tokoh adat, Azis serta masyarakat Dusun Jonti.

Pasiter Kodim 1204/Sgu, Kapten Inf Eko Prasetyo Widodo menyampaikan bahwa kita tetap jaga budaya dan kearifan masyarakat setempat. 

“Kearifan lokal harus tetap terpelihara kelestariannya, Sehingga para generasi muda tidak lupa dengan budayanya serta pekerjaan yang dilakukan personel Satgas dan masyarakat dapat berjalan aman. Dan hasilnya dapat dinikmati oleh masyarakat,” ujarnya.

Update berita pilihan
tribunpontianak.co.id di WhatsApp
Klik > http://bit.ly/whatsapptribunpontianak

Update Informasi Kamu Via Launcher Tribun Pontianak Berikut:

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID




Bagikan

Berita Terbaru

  • Tribun Pontianak

Rumah di Desa Semuntai Mukok Sanggau Terbakar, Begini Kronologinya

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Satu unit rumah di Dusun Semuntai, Desa Semuntai, Kecamatan Mukok, Kabupaten Sanggau Kalimantan Barat terbakar, Selasa 30 April 2024 sekitar pukul 23.30 WIB. PS Kasi Humas Polres Sanggau Iptu Keken Sukendar menjelaskan kronologis kejadian yaitu…

5 jam lalu
  • RUAITV

Bandar Narkoba Asal Sekadau Ditangkap di Sekayam

SANGGAU, RUAI.TV – Jajaran Polsek Sekayam, Polres Sanggau, Polda Kalimantan Barat, menangkap seorang Bandar Narkoba asal Desa Belitang Satu, Kecamatan Belitang, Kabupaten Sekadau di wilayah Desa Balai Karangan, Kecamatan Sekayam, Kabupaten Sanggau, pada Senin 29…

7 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Kapolsek Sekayam Pimpin Pengungkapan Kasus Narkoba di Desa Balai Karangan, Terduga Bandar Diamankan

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Polsek Sekayam kembali mengungkap kasus tindak pidana narkotika diduga sabu di dalam sebuah rumah milik YTW di Dusun Balai I, Desa Balai Karangan, Kecamatan Sekayam Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, Senin 29 April 2024. "Barang…

21 jam lalu
  • Diskominfo

Pj. Bupati Sanggau Hadiri Kegiatan Halal Bihalal Keluarga Besar Pengadilan Tinggi dan Dharmayukti Karini se-Kalbar

//DISKOMINFO-SGU// SANGGAU – Penjabat Bupati Sanggau, Suherman, SH., MH didampingi Ketua TP PKK Kabupaten Sanggau, Ny. Lusia Suherman menghadiri kegiatan Halal Bihalal Keluarga Besar Pengadilan Tinggi dan Dharmayukti Karini se- Kalimantan Barat Tahun 2024 di…

1 hari lalu