Categories: Tribun Pontianak

Jumlah Tahanan di Rutan Sanggau Terkini



SANGGAU – Kepala Rutan Klas II B Sanggau, Acip Rasidi menyampaikan, sebanyak 452 jumlah tahanan yang ada di Rutan Klas II B Sanggau dari kapasitas Rutan sebanyak 211 orang.

“Narapidana berjumlah 313 orang, tahanan berjumlah 139 orang ples bayi 1 orang. Dengan jumlah keseluruhan 452 orang, ”katanya, Jumat (7/2/2020).

Berdasarkan kriteria kasus, lanjutnya, Pidana umum sebanyak 222 orang, narkoba sebanyak 230 orang.

“Situasi di Rutan Klas II B Sanggau dalam keadaan aman, bersih dan kondusif, ”ujarnya.

Update Informasi Kamu Via Launcher Tribun Pontianak Berikut:

https://play.google.com/store/apps/details?id=com.wTribunPontianak_10091838

Update berita pilihan
tribunpontianak.co.id di WhatsApp
Klik > http://bit.ly/whatsapptribunpontianak




Bagikan

Berita Terbaru

  • Laporan Hoax

[HOAKS] Surat Teguran Hak Cipta dan Lisensi oleh Wahana Music Indonesia – 25/04/2024

Penjelasan : Beredar sebuah lampiran surat yang dikirim melalui email mengatasnamakan Wahana Musik Indonesia (WAMI). Klaim dalam lampiran surat disebutkan jika pihak WAMI meminta kepada sejumlah pihak untuk melakukan pembayaran Rp750 ribu, sebagai bentuk pembayaran…

25 menit lalu
  • Laporan Hoax

[HOAKS] Uang Hilang di Rekening BRI Ternyata Digunakan untuk Serangan Bansos Terkait Pemilu – 25/04/2024

Penjelasan : Beredar sebuah video di platform TikTok yang menyebut bahwa adanya kejadian nasabah Bank Rakyat Indonesia (BRI) yang kehilangan uang merupakan efek dari pemilihan umum (pemilu) yang membutuhkan uang untuk serangan-serangan bansos dan juga…

26 menit lalu
  • Laporan Hoax

[HOAKS] Spesimen Surat Suara Bakal Calon Gubernur Jawa Timur – 25/04/2024

Penjelasan : Beredar sebuah unggahan di platform TikTok yang mengeklaim adanya spesimen surat suara kandidat bakal calon gubernur dan calon wakil gubernur Jawa Timur tahun 2024. Adapun dalam unggahan tersebut Kho?fah Indar Parawansa berpasangan bersama…

27 menit lalu
  • Laporan Hoax

[HOAKS] Video Gas LPG Ukuran 3 Kg yang Berisikan Air – 25/04/2024

Penjelasan : Beredar di media sosial Facebook unggahan video yang memperlihatkan tabung gas LPG ukuran 3 kg diletakan dengan posisi terbalik dan mengeluarkan air. Video tersebut dilengkapi narasi yang mengeklaim bahwa tabung gas LPG 3…

31 menit lalu