Categories: Polres Sanggau

Mencegah Maraknya Beredar Berita Hoax Brigpol Dian Arisman Himbau Masyarakat Melalui Sambang


Polres
Sanggau –

Bhabinkamtibmas Desa Sape Brigpol Dian Arisman melaksanakan kegiatan sambang
serta dialogis kepada warga masyarakat yang ada di desa binaan sebagai bentuk
pelayanan terbaik dan juga menghimbau agar jangan mudah percaya dengan
berita-berita hoax, Rabu (27/11).

Saat ini pihak kepolisian di seluruh
Indonesia baik dari tingkat Mabes sampai tingkat Polsek gencar
mensosialisasikan kepada masyarakat tentang bahaya berita Hoax dan Ujaran
kebencian. Hal ini disebabkan karena saat ini banyak Berita maupun informasi
yang beredar di media sosial mengandung unsur provokasi yang mengakibatkan
keresahan di masyarakat lainnya.

Brigpol Dian Arisman juga menyampaikan
bahwa, sekarang ini banyak Ujaran kebencian yang tersebar di media sosial,
untuk itu diharapkan kepada warga agar tidak ikut-ikutan melakukan hal
tersebut, karena jangan sampai apa yang kita sampaikan di media sosial malah
akan berdampak buruk pada diri kita maupun orang lain.

Di tempat terpisah, Kapolsek Jangkang
Iptu Efendy mengatakan bahwa penyuluhan tentang bahaya berita Hoax dan Ujaran
kebencian harus terus di sosialisasikan kepada masyarakat, agar masyarakat
mengetahui pentingnya bahaya Hoax atau berita bohong.

“Namun kepada masyarakat juga di
harapkan jangan ikut dalam penyebaran berita bohong atau Hoax tersebut, dan
salinglah menjaga keamanan dan ketertiban di masyarakat serta tidak perlu takut
melaporkan apabila ada menemukan seseorang yang dianggap mencurigakan, laporkan
saja ke Polsek atau Bhabinkamtibmas setempat,” terang Kapolsek.

Penulis  : Firmansyah Budin

Publish  : Humas Polres Sanggau


Bagikan

Berita Terbaru

  • Tribun Pontianak

Kalbar Populer Hari Ini: Warga Ketapang Resah Aktivitas Judi Mesin, Gempa 3.2 SR Guncang Sanggau

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, KALBAR - Berikut berita Kalbar Populer hari ini Rabu 8 Mei 2024 dimulai dari Gempa Dengan Kekuatan 3.2 Skala Richter Guncang Kabupaten Sanggau. Kedua, Warga Resah Aktivitas Judi Mesin di Ketapang Menjamur, Polisi Akan Tindak…

1 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Kesaksian Warga Noyan yang Merasakan Getaran Gempa Dengan Kekuatan 3.2 Skala Richter

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Satu diantara warga Kecamatan Noyan, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, Paulus Ulna merasakan adanya getaran yang terjadi di Desa Noyan, Kecamatan Noyan, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, Selasa 7 Mei 2024 sore. "Getaran sekitar 1 sampai…

6 jam lalu
  • Tribun Pontianak

PWRI Kabupaten Sanggau Gelar Muscab, Hj Jamilah Terpilih Kembali Secara Aklamasi

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Persatuan Wredatama Republik Indonesia (PWRI) Kabupaten Sanggau menggelar musyawarah cabang (Muscab) tahun 2024 yang berlangsung di Aula Perpustakaan Daerah Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, Selasa 7 Mei 2024. Muscab digelar untuk memilih ketua…

6 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Gempa Dengan Kekuatan 3.2 Skala Richter Guncang Kabupaten Sanggau

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Plt Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Budi Darmawan melalui Ketua Tim Reaksi Cepat (TRC) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Sanggau Tri Dibyo membenarkan terkait adanya getaran yang diduga gempa bumi…

6 jam lalu