Categories: Polres Sanggau

Brigpol Novi Iswandi Selalu Waspadai Penyeberan Berita Hoax Melalui Sambang Warga


Polres
Sanggau –

Bhabinkamtibmas Desa Bungkang Brigpol Novi Iswandi melaksanakan kegiatan
sambang dan dialogis kepada masyarakat serta sampaikan himbauan agar jangan
mudah terpengaruh dengan berita-berita bohong atau hoax, Senin (11/11).

Tujuan dari himbauan tentang hoax
tersebut agar masyarakat dapat mengetahui bahwa berita bohong atau Hoax sangat
berbahaya dan dapat menyesatkan masyarakat.

Selain itu masyarakat juga di himbau
jangan sampai ikut dalam penyebaran berita bohong atau Hoax di Media Sosial,
apakah itu di beri imbalan oleh orang lain ataupun atas kepentingan pribadi
atau hanya karena iseng semata.

Dalam kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas
menyampaikan pesan-pesan kamtibmas serta mengajak para warga untuk menjaga
situasi dan kondisi kamtibmas sekaligus menghimbau warga untuk santun dan jika
menemukan kejadian tindak kejahatan segera laporkan kepada Bhabinkamtibmas.

Penulis  : Firmansyah Budin

Publish  : Humas Polres Sanggau


Bagikan

Berita Terbaru

  • Tribun Pontianak

Hari Ini, Yohanes Ontot Kembalikan Berkas Pendaftaran Bacalon Bupati Sanggau 2024 di PKB dan NasDem

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Mantan Bupati Sanggau Yohanes Ontot mengembalikan formulir pendaftaran sebagai bakal calon (Bacalon) Bupati Sanggau pada pilkada serentak 2024 ke DPC PKB Sanggau dan DPD Partai Nasdem Sanggau, Kalimantan Barat, Jumat 10 Mei 2024.…

1 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Jelang Musdat VII DAD Sanggau, Panitia Gelar Rapat Persiapan

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Panitia Musyawarah Adat (musdat) Dewan Adat Dayak (DAD) Kabupaten Sanggau menggelar rapat persiapan musyawarah adat (musdat) VII DAD Sanggau di Rumah Betang Raya Dori' Mpulor Sanggau di Desa Sui Mawang, Kecamatan Kapuas, Kabupaten Sanggau,…

1 jam lalu
  • Kalimantan Today

Pemda Sanggau Anggarkan Rp. 62 Miliar untuk Pilkada 2024, Ini Rinciannya – Kalimantan Today

Foto—Kepala Kesbangpol Linmas Kabupaten Sanggau, Antonius   KALIMANTANTODAY, SANGGAU. Tahapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Sanggau tahun 2024, telah dimulai. Pemerintah Daerah (Pemda) Sanggau pun telah menyiapkan anggarannya. Total sekitar Rp.62 miliar. Kepala Badan, Kesatuan…

6 jam lalu
  • Tribun Pontianak

KPU Sanggau Laksanakan Tes Tertulis Calon Anggota PPK, Ini Jadwal Tes Selanjutnya

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - KPU Kabupaten Sanggau melaksanakan tes tertulis untuk calon anggota PPK Pilkada Sanggau 2024. Pelaksanaan tes tertulis menggunakan sistem CAT di SMKN 1 Sanggau, Kalimantan Barat, kemarin. "Dalam pelaksanaan tes ini, KPU Sanggau…

21 jam lalu