Categories: Polres Sanggau

Bhabinkamtibmas Desa Kenaman Bersama Bhabinsa Laksanakan Patroli Dialogis


Polres
Sanggau –

Bhabinkantibmas Desa Kenaman Brigpol Billy Deskara bersama dengan Bahabinsa
melaksanakan kegiatan patroli dialogis di desa binaan dan berikan himbauan
kamtibmas, Selasa (5/11).

Polsek Sekayam melalui petugas
Bhabinkamtibmas bersama dengan Babinsa Koramil Sekayam selalu bersinergi dalam
rangka menciptakan lingkungan yang aman dan kondusif diwilayah hukumnya.

Bertempat di rumah Sdra. Bambang dan
dihadapan para warga, Brigpol Billy Deskara menuturkan bahwa pelaku kejahatan
melakukan aksinya karena adanya kesempatan, oleh sebab itu dihimbau kepada para
warga untuk selalu waspada dengan semua kemungkinan yang bisa saja terjadi.

“Kejahatan bisa saja terjadi kepada
siapapun dan kapanpun, oleh sebab itu perlunya kesadaran dari masyarakat dalam
menjaga kamtibmas dilingkungan tempat tinggalnya masing-masing, jangan sampai
kita menjadi korban dari pelaku kejahatan dan jadilah Polisi bagi diri sendiri”
tuturnya .

Penulis  : Firmansyah Budin

Publish  : Humas Polres Sanggau


Bagikan

Berita Terbaru

  • Tribun Pontianak

Kesaksian Warga Noyan yang Merasakan Getaran Gempa Dengan Kekuatan 3.2 Skala Richter

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Satu diantara warga Kecamatan Noyan, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, Paulus Ulna merasakan adanya getaran yang terjadi di Desa Noyan, Kecamatan Noyan, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, Selasa 7 Mei 2024 sore. "Getaran sekitar 1 sampai…

1 jam lalu
  • Tribun Pontianak

PWRI Kabupaten Sanggau Gelar Muscab, Hj Jamilah Terpilih Kembali Secara Aklamasi

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Persatuan Wredatama Republik Indonesia (PWRI) Kabupaten Sanggau menggelar musyawarah cabang (Muscab) tahun 2024 yang berlangsung di Aula Perpustakaan Daerah Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, Selasa 7 Mei 2024. Muscab digelar untuk memilih ketua…

2 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Gempa Dengan Kekuatan 3.2 Skala Richter Guncang Kabupaten Sanggau

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Plt Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Budi Darmawan melalui Ketua Tim Reaksi Cepat (TRC) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Sanggau Tri Dibyo membenarkan terkait adanya getaran yang diduga gempa bumi…

2 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Pemkab Sanggau Siapkan Anggaran Pilkada 2024 Sebesar Rp 62 Miliar, Ini Rinciannya

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Sanggau, Antonius menyampaikan bahwa Pemerintah Kabupaten Sanggau menyiapkan anggaran untuk pelaksanaan Pilkada serentak di Kabupaten Sanggau tahun 2024 sebesar Rp 62 miliar. "Artinya, Pemerintah…

3 jam lalu