Categories: Polres Sanggau

Kapolsek Parindu Pimpin Pelaksanaan Kegiatan Apel Pagi di Halaman Depan Mako Polsek Parindu


Polres
Sanggau –

Kapolsek Parindu Iptu Sapja pimpin pelaksanaan kegiatan apel pagi di halaman
depan mako Polsek Parindu guna memberikan arahan kepada anggotanya, Rabu
(16/10).

Adapun arahan yang diberikan kepada
anggota tersebut bertujuan agar dalam pelaksanaan tugas sehari-hari bisa
berjalan dengan baik sesuai dengan fungsinya masing masing, selain itu arahan
tersebut juga merupakan panyampaian perintah dari pimpinan satuan atas agar apa
yang disampaikan pimpinan satuan atas bisa di pahami dan dipedomani oleh
seluruh anggota sampai ditingkat bawah sehingga perintah-perintah dari satuan
atas bisa dilaksanakan dengan baik sesuai dengan rencana tugas berdasarkan
rengiatnya masing-masing fungsi itu sendiri namun demikian juga kesiapannya
dalam rangka adanya pengawasan dan pemereksaan dari satuan atas.

Hal seperti ini rutin dilakukan oleh
Kapolsek dengan maksud untuk evaluasi kinerja anggota dan menyampaikan atau
meneruskan arahan- arahan dan kebijakan dari Pimpinan dalam melaksanakan tugas
maupun perencanaan yang akan di kerjakan di kemudian hari.

“Dengan harapan tugas kinerja
sehari-hari anggota sesuaI dengan tupoksi masing-masing sedangkan ada perintah
pimpinan dikerjakan dengan penuh rasa tanggung jawab dan pelayanan yang terbaik
kepada masyarakat sangat di utamakan,” tutur Kapolsek.

Penulis  : Firmansyah Budin

Publish  : Humas Polres Sanggau


Bagikan

Berita Terbaru

  • Tribun Pontianak

Cegah Penyakit Rabies, Disbunnak Sanggau Vaksinasi Ratusan Hewan

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Dinas Perkebunan dan Peternakan (Disbunnak) Kabupaten Sanggau melaksanakan vaksin hewan di Desa Bantai, Kecamatan Bonti, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, Kamis 2 Mei 2024."Jumlah populasi hewan kesayangan tercatat (anjing dan kucing serta kera)…

8 jam lalu
  • Polres Sanggau

Bhabinkamtibmas Polsek Toba Ajak Warga Jaga Keamanan Lingkuangan

Polres Sanggau - Bhabinkamtibmas Polsek Toba Bripka Gusti Harbai Amri melakukan kegiatan sambang di Desa Kampung Baru Kecamatan Toba Kabupaten Sanggau.Kegiatan ini menjadi bagian penting dalam membangun sinergitas dan kemitraan antara anggota Polri dan masyarakat.Bripka Gusti Harbai…

15 jam lalu
  • Polres Sanggau

Bhabinkamtibmas Polsek Jangkang Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Warga

Polres Sanggau - Bhabinkamtibmas Polsek Jangkang Polres Sanggau Polda Kalbar Brigpol Yosef Jono melaksanakan kegiatan sambang ke Masyarakat di Desa Semirau Kecamatan Jangkang Kabupaten Sanggau.Dalam kegiatan tersebut, Bhabinkamtibmas tidak hanya mendekatkan diri kepada warga, tetapi juga menyampaikan…

15 jam lalu
  • Polres Sanggau

Penyerahan Bantuan Sembako kepada Korban Kebakaran oleh Ketua Bhayangkari Ranting Parindu

Polres Sanggau - Bertempat di Kantor Desa Pusat Damai Kec Parindu Kab. Sanggau telah dilaksanakan kegiatan Penyerahan Bantuan Sembako kepada Korban Kebakaran oleh Ketua Bhayangkari Ranting Parindu Ny. Monica Hutajulu.Kegiatan diikuti Kapolsek Parindu Ipda Pintor Hutajulu, Anggota…

15 jam lalu