Categories: Polres Sanggau

Kabag Ops Polres Sanggau Pimpin Apel Pagi di Halaman Polres Sanggau


Polres
Sanggau –

Kabag Ops Kompol Bermawis SH MH pimpin apel pagi di halaman Mapolres Sanggau,
yang didampingi oleh Kabagren Kompol Wardaya dan Kabag Sumda Akp Supatwoto,
S.Ip, Sabtu (28/9).

Dalam kesempatan tersebut Kabag Ops
memberikan arahan terhadap aanggota yang telah dibentuk dalam Kompi Kerangka
dan Dalmas Inti, jika sewaktu-waktu diperintahkan Pimpinan untuk bergeser agar
selalu siap berikut dengan peralatan atau Sarpras yang telah disiapkan.

Setiap Anggota wajib berperan aktif,
bukan hanya anggota Humas saja yang berperan aktif dalam Medsos, seperti Conter
Berita-berita Hoax, melakukan Takedwon terhadap Berita-berita yang negatif dan
memviralkan Berita-berita yang positif.

Diingatkan kembali terhadap anggota
yang terlibat Sprin PAM  dalam rangka
pelaksanaan Pelantikan Agt DPRD Kabupaten Sanggau, yangg dilaksanakan pada hari
Senin, 30 September 2019 di Gedung DPRD Kabupaten Sanggau, harus mempersiapkan
diri dan harus mengetahui dimana plotingnya.

Hari ini kita akan melaksanakan Lat
Pra Ops Jaran Kapuas 2019 ,bertempat di ruang PPKO Polres Sanggau. Terhadap
Dalmas Inti untuk meningkatkan kesiap-siagaannya agar melaksanakan latihan di
halaman Polres Sanggau, guna menghadapi pelaksanaan Pelantikan Anggota DPRD
Kabupaten Sanggau.

Dihimbau agar setiap anggota dapat
mengingatkan kepada keluarga, anak, saudara dan rekan-rekan agar tidak
ikut-ikutan melakukan Demotrasi yang sifatnya memaksa, merusak dan berucap
kata-kata yang tidak baik.

Penulis  : Firmansyah Budin

Publish  : Humas Polres Sanggau


Bagikan

Berita Terbaru

  • Tribun Pontianak

Serentak, Kantor Imigrasi Kelas II TPI Entikong Laksanakan Operasi Jagratara

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Kantor Imigrasi Kelas II TPI Entikong sebagai unit pelaksana teknis Keimigrasian yang berada di perbatasan melaksanakan operasi Jagratara di Kecamatan Sekayam, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, kemarin. Operasi pengawasan orang asing itu dilaksanakan serentak…

7 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Dari Semua Kasus GHPR di Sanggau, Belum Ada yang Terindikasi Rabies

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Kepala Bidang Peternakan dan Kesehatan Hewan Disbunnak Kabupaten Sanggau, Ambius Anton mengatakan bahwa dari 318 kasus gigitan hewan penular rabies (GHPR) di Kabupaten Sanggau belum ada yang terindikasi rabies. "Sampai dengan bulan…

7 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Cok Hendri Ramapon Kembalikan Formulir Pendaftaran Bakal Calon Kepala Daerah ke DPC PKB Sanggau

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU- Cok Hendri Ramapon menjadi orang pertama yang mengembalikan formulir pendaftaran bakal calon kepala daerah (Bacakada) ke sekretariat DPC PKB Sanggau, Kalimantan Barat, Sabtu 4 Mei 2024 siang.  Ditemani beberapa pengurus PKS Kabupaten Sanggau, kedatangan Cok Hendri Ramapon diterima…

14 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Polsek Sekayam Amankan Seorang Diduga Bandar Narkoba di Desa Balai Karangan

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Polsek Sekayam Polres Sanggua Polda Kalbar mengamankan seorang pria berinisial AS (38) warga Gg Pisang Dusun Balai Karangan I Desa Balai Karangan Kecamatan Sekayam Kabupaten Sanggau yang diduga sebagai Bandar Narkoba Giat pengungkapan TP. Narkotika…

14 jam lalu