Categories: Disdukcapil

RAPAT KOORDINASI DAN SOSIALISASI PERJANJIAN KERJASAMA (PKS) DISDUKCAPIL


DISDUKCAPIL NEWS Dengan memanjatkan puji dan syukur kehadirat Tuhan Yang  Maha  Esa yang telah memberikan karunia-Nya, sehingga kami dapat menyelenggarakan  Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pemanfaatan dan Dokumen Kependudukan Se-Kabupaten Sanggau Tahun 2019 pada hari Senin tanggal 05 Agustus 2019 terlasana dengan baik dan lancar.

Dalam rapat ini  disampaikan tentang langkah-langkah  Perjanjian Kerja Sama antara DISDUKCAPIL dan OPD/Instansi/Pihak Swasta yang memiliki badan Hukum dapat melakukan PKS tersebut. PKS dapat memberikan akses data yang diperlukan untuk kepentingan dinas terkait sebagai prosedur cek and Ricek terhadap administrasi masyarakat yang akan mengajukan pelayanan di Istansi/Dinas terkait.

Rapat yang dihadiri 27 OPD/INSTANSI diLingkungan PEMDA Kab. Sanggau dan 15 Kecamatan di Kab. Sanggau serta Narasumber dari DISDUKCAPIL Provinsi Kalimantan Barat dapat memberikan gambaran bagi pihat terkait atas Perjanjian Kerja Sama tersebut, sehingga dapat memberikan pelayanan yang lebih baik kedepannya.

 

Kami mengucapkan terimakasih atas dukungan semua pihak, terutama Bapak Bupati Sanggau dan Para OPD, Para Camat serta Narasumber yang  telah banyak memberikan dukungan terlaksananya Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Tersebut.

 


Bagikan

Berita Terbaru

  • Tribun Pontianak

KPU Sanggau Gelar Rapat Pleno Penetapan Anggota DPRD Terpilih, Berikut Nama-Namanya

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sanggau menggelar Rapat Pleno terbuka penetapan perolehan kursi Partai Politik dan penetapan anggota DPRD Kabupaten Sanggau terpilih pada pemilu 2024 di Aula Hotel Grand Narita Sanggau, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, Kamis…

2 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Kendati Belum Ada Kasus Rabies, Anggota DPRD Sanggau Imbau Masyarakat Tetap Waspada

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU- Wakil Ketua Komisi II DPRD Sanggau Yuvenalis Krismono mengimbau kepada seluruh masyarakat Kabupaten Sanggau agar tetap waspada, kendati belum ada kasus gigitan hewan penular rabies di Kabupaten Sanggau. "Meskipun belum ada yang terindikasi…

18 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Cegah Rabies, PJ Bupati Sanggau Ingatkan Masyarakat Tingkatkan Kewaspadaan

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Untuk mencegah, mengendalikan, dan menanggulangi rabies, Pj Bupati Sanggau Suherman, menginstruksikan kepada instansi terkait di lingkungan Pemkab Sanggau untuk menyiapkan virus anti rabies atau var yang disebar di semua Kecamatan terkhusus di…

18 jam lalu
  • Radar Kalbar

Peduli Kesusahan Sesama, Bang Zul Salurkan Bantuan untuk Korban Kebakaran di Semuntai – Radar Kalbar

FOTO : Calon legislatif (caleg) Kabupaten Sanggau terpilih, Zulkarnain saat menyerahkan bantuannya untuk H. Dolek merupakan korban rumah terbakar, diterima secara simbolis Kepala Desa Semuntai, Nuryadin, pada Kamis (2/5/2024).Sery Tayan – radarkalbar.comSANGGAU – Sebuah rumah…

19 jam lalu