Categories: Tribun Pontianak

Pengamat Tanggapi Raperda Tentang Perlindungan Guru di Sanggau, Berikut Penjelasan Abdul Rahim



Raperda Tentang Perlindungan Guru, Pengamat: Ada Suatu Kemajuan dalam Proses Penguatan di Bidang Pendidikan

SANGGAU – Pengamat Hukum Kabupaten Sanggau, Abdul Rahim SH menyampaikan, dengan adanya proses penggodokan Raperda inisiatif DPRD Sanggau tentang Perlindungan Guru, ada suatu kemajuan dalam proses penguatan di bidang pendidikan.

“Sehingga diharapkan para guru benar-benar profesional dalam mendidik para muridnya serta di harapkan guru tidak pindah profesi dari guru menjadi pegawai biasa sehingga para guru konsen di lbidangnya mengingat keterbatasan guru.Apa lagi Guru-guru bidang tertentu,” katanya, Selasa (6/8/2019).

Baca: FOTO: Ketua dan Sekwan DPRD Sanggau Serahkan Bola Kepada Atlet Basket

Baca: Indomaret Gandeng Pemkab Sanggau Gelar Seminar UMKM

Baca: VIDEO: Suasana Lomba Balap Karung di Rutan Sanggau Dalam Rangka Memperingati Hut RI Ke-74

Selain itu juga diharapkan Perda tersebut benar-benar efektif dalam implementasinya dan hal ini juga harus sejalan dengan Perda Perlindungan Anak dan Perempuan yang telah disahkan di Kabupaten Sanggau.

“Semoga Perda tersebut bisa terlaksana di Sanggau. Perlu juga keterlibatan dewan pendidikan dalam pengembangan pendidikan dan pengawasan terhadap evaluasi guru dalam meningkatkan mutu pendidikannya,” pungkasnya




Bagikan

Berita Terbaru

  • Tribun Pontianak

Serentak, Kantor Imigrasi Kelas II TPI Entikong Laksanakan Operasi Jagratara

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Kantor Imigrasi Kelas II TPI Entikong sebagai unit pelaksana teknis Keimigrasian yang berada di perbatasan melaksanakan operasi Jagratara di Kecamatan Sekayam, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, kemarin. Operasi pengawasan orang asing itu dilaksanakan serentak…

28 menit lalu
  • Tribun Pontianak

Dari Semua Kasus GHPR di Sanggau, Belum Ada yang Terindikasi Rabies

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Kepala Bidang Peternakan dan Kesehatan Hewan Disbunnak Kabupaten Sanggau, Ambius Anton mengatakan bahwa dari 318 kasus gigitan hewan penular rabies (GHPR) di Kabupaten Sanggau belum ada yang terindikasi rabies. "Sampai dengan bulan…

1 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Cok Hendri Ramapon Kembalikan Formulir Pendaftaran Bakal Calon Kepala Daerah ke DPC PKB Sanggau

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU- Cok Hendri Ramapon menjadi orang pertama yang mengembalikan formulir pendaftaran bakal calon kepala daerah (Bacakada) ke sekretariat DPC PKB Sanggau, Kalimantan Barat, Sabtu 4 Mei 2024 siang.  Ditemani beberapa pengurus PKS Kabupaten Sanggau, kedatangan Cok Hendri Ramapon diterima…

8 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Polsek Sekayam Amankan Seorang Diduga Bandar Narkoba di Desa Balai Karangan

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Polsek Sekayam Polres Sanggua Polda Kalbar mengamankan seorang pria berinisial AS (38) warga Gg Pisang Dusun Balai Karangan I Desa Balai Karangan Kecamatan Sekayam Kabupaten Sanggau yang diduga sebagai Bandar Narkoba Giat pengungkapan TP. Narkotika…

8 jam lalu