Categories: Polres Sanggau

Kabag Sumda Kompol Suparwoto Berikan Pembinaan Calaon Peserta PAG


Polres
Sanggau –
Kapolres
sanggau AKBP Imam Riyadi S.IK MH melalui Kabag Sumda AKP Suparwoto berikan
bimbingan dan latihan para calon peserta seleksi PAG Polres Sanggau dan Polsek
jajaran di aula Graha Wira Pratama Polres Sanggau, Rabu (24/7).

Kabag Sumda AKP Suparwoto dalam
pembinaan dan latihan yang di laksanakan di Aula Graha Wira Pratama Polres Sanggau
berdasakan surat perintah Kapolda Kalbar Nomor ST/615/VI/DIK. 2.2/2019 tanggal
09 Juli 2019 dan surat Kapolres Sanggau nomor ST/175/VII/DIK. 2.2/2019 tanggal
23 Juli 2019 kemudian ditindak lanjuti oleh Kabag Sumda berdasarkan data Bag
Sumda Polres Sanggau yang memenuhi syarat untuk mengikuti seleksi dari Polres
Sanggau dan polsek jajaran sebanyak 44 orang

Kemudian para peserta calon PAG Polres
Sanggau dan polsek jajaran diberikan arahan gambaran dan tatacara dalam
mengenjakan ujian dalam seleksi PAG yang disampaikan Kabag Sumda dan tim
pembina Bag Sumda Sanggau berdasarkan pengetahuaan yang pernah di pergunakan
dalam metode seleksi PAG tahun tahun yang lalu

Kabag Sumda AKP Suparwoto mengharapkan
para calon peserta seleksi PAG polres sanggau dan polsek jajaran dapat
mengikuti semua rangkaian kegiatan pelatihan tes PAG tahun 2019 dengan serius
tetap semangat yang pada akhirnya peserta dari sanggau nantinya banyak yang
lulus ucap Suparwoto.

Penulis  : Sukadar

Publish  : Humas Polres Sanggau


Bagikan

Berita Terbaru

  • Kalimantan Today

Dinkes Sanggau Terbitkan Surat Edaran Waspada Rabies – Kalimantan Today

Foto—Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sanggau, Ginting   KALIMANTANTODAY, SANGGAU. Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Sanggau mengeluarkan surat edaran (SE) tentang kewaspadan dini peningkatan kasus gigitan hewan penular rabies (GHPR). Dalam SE bernomor 100.3.4/825/DINKES-C/2024 yang diteken Kepala…

2 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Serentak, Kantor Imigrasi Kelas II TPI Entikong Laksanakan Operasi Jagratara

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Kantor Imigrasi Kelas II TPI Entikong sebagai unit pelaksana teknis Keimigrasian yang berada di perbatasan melaksanakan operasi Jagratara di Kecamatan Sekayam, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, kemarin. Operasi pengawasan orang asing itu dilaksanakan serentak…

17 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Dari Semua Kasus GHPR di Sanggau, Belum Ada yang Terindikasi Rabies

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Kepala Bidang Peternakan dan Kesehatan Hewan Disbunnak Kabupaten Sanggau, Ambius Anton mengatakan bahwa dari 318 kasus gigitan hewan penular rabies (GHPR) di Kabupaten Sanggau belum ada yang terindikasi rabies. "Sampai dengan bulan…

18 jam lalu
  • Tribun Pontianak

Cok Hendri Ramapon Kembalikan Formulir Pendaftaran Bakal Calon Kepala Daerah ke DPC PKB Sanggau

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU- Cok Hendri Ramapon menjadi orang pertama yang mengembalikan formulir pendaftaran bakal calon kepala daerah (Bacakada) ke sekretariat DPC PKB Sanggau, Kalimantan Barat, Sabtu 4 Mei 2024 siang.  Ditemani beberapa pengurus PKS Kabupaten Sanggau, kedatangan Cok Hendri Ramapon diterima…

1 hari lalu